Mainan Edukatif Perkembangan Otak Anak


Mam, anak usia 1 tahun merupakan usia emas untuk anak-anak yang sedang mengalami pertumbuhan. Tidak hanya makanan dan minuman yang dapat dijadikan sebagai nutrisi tambahan untuk tumbuh kembang si Kecil, tetapi mainan edukasi juga bisa Anda gunakan untuk meningkatkan perkembangan otak anak.


Ada banyak mainan edukasi yang digunakan sebagai alat untuk meningkatkan perkembangan otak anak. Tapi, mainan edukasi juga harus dilihat pada batasan usia anak, terutama untuk anak usia 1 tahun.

Mainan Edukasi Untuk Perkembangan Otak



  1. Balok susun atau Puzzle

Jenis mainan ini dapat Mam gunakan untuk membantu merangsang otak anak dan melatih kemampuan berpikir serta ketangkasan Si Kecil.


  1. Mainan berbunyi

Pada usia 1 tahun, Anda dapat memilih mainan yang dapat mengeluarkan bunyi juga mudah digenggam. Si Kecil akan lebih tertarik dan tentu saja dapat membantu untuk mengembangkan respon anak saat mendengar bunyi. Pastikan juga kalau mainan yang Mam pilih terbuat dari bahan yang aman.


  1. Bricks And blocks

Permainan yang membuat anak belajar untuk mengendalikan dan menyeimbangkan antara otak dan anggota tubuh. Si Kecil juga dapat mengeksplorasi sekitar dengan membangun dan membongkar balok hasil karyanya.

Jangan Berikan Mainan Ini Untuk Anak Usia 1 Tahun

Tidak semua mainan dapat dimainkan oleh anak usia 1 tahun, Mam dan Pap harus turut menjaga mainan apa saja yang tidak disarankan untuk si Kecil, seperti berikut ini:


  1. Mainan yang memiliki pita atau tali

  2. Pasir elastis

  3. Aline

  4. Manik-manik

  5. Mainan yang bisa dikendarai

  6. Mainan berbahan kaca atau plastik yang mudah pecah

  7. Mainan kayu dan logam yang memiliki ujung runcing

  8. Mainan Lego

  9. Mainan yang memiliki suara keras, seperti pistol mainan

  10. Panahan, ketapel, atau busur

  11. Mainan yang memakai magnet

  12. Mainan yang menggunakan baterai kecil


Demikian ulasan mengenai mainan edukasi untuk perkembangan otak anak. Harus Mam ketahui, bahwa tumbuh kembang anak berbeda di setiap fase pertumbuhan. Untuk memastikan si Kecil tumbuh dengan optimal, diperlukan nutrisi dan stimulasi yang tepat. Stimulasi sebaiknya diberikan sesuai dengan usia dan rutin, sedangkan nutrisi bisa diberikan dalam bentuk makanan bergizi dan dilengkapi dengan susu pertumbuhan untuk anak usia di atas 1 tahun.


Wyeth Nutrition hadir dengan produk varian susu S-26 GOLD, yaitu S-26 Procal GOLD ( Susu Pertumbuhan untuk anak 1 -3 tahun) dan S-26 Promise GOLD (susu bubuk untuk anak 3 tahun ke atas) untuk mendukung kebutuhan nutrisi si Kecil. S-26 Procal GOLD dan S-26 Promise GOLD dengan formula MULTIEXCEL™ αLipids System® membantu Mam mendukung potensi si Kecil dan kemampuan belajarnya yang progresif agar Dari Belajar Jadi Hebat.

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Inilah Kriteria Perhiasan Berlian Terbaru dan Berkualitas

Ide Desain Cincin Nikah Berlian yang Elegan dan Timeless

Kran Cuci Piring Kohler: Solusi Modern untuk Dapur Elegan dan Fungsional