Apakah Sereal untuk Bayi 1 Tahun Aman?





Praktis dan cepat adalah salah satu alasan mengapa sereal menjadi pilihan orang tua sebagai sarapan menu. Hal ini tidak terlepas dari orang tua yang tidak memiliki waktu banyak khususnya di pagi hari untuk menyiapkan sarapan. Tidak sedikit orang tua percaya bahwa sereal untuk sarapan merupakan pilihan yang sehat. Begitu juga dengan sereal untuk bayi 1 tahun. Namun, pertanyaannya adalah apakah sereal tersebut memang aman untuk dikonsumsi?


Sereal untuk sarapan dianggap sebagai makanan yang sehat bukanlah suatu hal yang salah. Mengapa? Karena sereal terbuat dari biji gandum yang diolah menjadi tepung kemudian dimasak. Prosesnya ini sendiri melewati tahapan ekstrusi kemudian dipanggang setelah ditambah bahan lain seperti gula. Adapun adonan sereal dipadatkan agar mudah dibentuk menjadi bentuk potongan potongan yang menarik.


Memang kebanyakan sereal yang dijual di pasaran mengandung gula yang cukup tinggi jadi sangat wajar jika para orangtua khawatir. Semakin banyak gula yang nantinya akan dikonsumsi anak setiap pagi yang bisa berakibat terhadap kenaikan gula darah anak. Kemudian, tidak sedikit yang memberi penjelasan berupa whole grain yang artinya adalah gandum utuh. Padahal setelah mengalami proses maka manfaat gandum justru cukup sedikit.




Lantas apakah serial untuk bayi 1 tahun tidak baik? Tentu saja jawabannya tidak tepat karena yang penting Anda memilih dan memperhatikan komposisi. Pastikan Anda mengetahui kandungan gizi yang ada pada kemasan dan setidaknya mengetahui tiga bahan pertama. Biasanya bahan utama yang digunakan adalah ketiga bahan tersebut.


Selain memberikan dalam bentuk kemasan, Anda bisa menyiapkan menu lainnya untuk memberikan cemilan buat si Kecil. Mulai dari buah yang diiris kecil hingga sayur rebus. Semakin banyak yang dikenalkan pada anak akan membuat si Kecil bisa merasakan aneka makanan. Dan tentu saja, kebutuhan gizinya akan terpenuhi dengan baik bukan?

Oh ya, bagi Anda yang ingin memilih sereal untuk bayi 1 tahun namun masih bingung menentukan pilihan ada baiknya melakukan konsultasi dengan ahli gizi anak.

Apakah sereal untuk bayi 1 tahun aman dikonsumsi? Untuk itu, pastikan Anda mengetahui komposisi yang ada pada bahan tersebut dan memilih brand terkenal. 


Komentar

Postingan populer dari blog ini

Inilah Kriteria Perhiasan Berlian Terbaru dan Berkualitas

Ide Desain Cincin Nikah Berlian yang Elegan dan Timeless

Kran Cuci Piring Kohler: Solusi Modern untuk Dapur Elegan dan Fungsional